Rabu, 04 Januari 2023

Perdana IGI Kota dan Kabupaten Sukabumi Gelar Pelatihan Manajemen Organisasi (PMO) Tingkat Dasar

Sukabumi, 3 Januari 2023 
Penulis : Jujun Junaedi

Ikatan Guru Indonesia (IGI) Daerah Kota dan Kabupaten Sukabumi dilantik secara resmi oleh IGI Provinsi Jawa Barat di Auditorium KH. Ahmad Sanusi Kota sukabumi. Pelantikan tersebut berjalan dengan lancar dan khidmat.Adapun yang menjadi Ketua Daerah nya yaitu Dr. Mustiali S.Pd.M.M.Pd. Periode 2021-2026 untuk Kabupaten Sukabumi dan Budi Ediya Permana untuk Kota Sukabumi Periode 2022-2027.

Dalam Kesempatan Tersebut dilanjutkan dengan Pembekalan Pengurus Daerah Kabupaten dan Kota Sukabumi yaitu  Pelatihan Manajemen Organisasi (PMO) Tingkat Dasar pada tanggal 31 Desember 2022 secara luring dan 2-3 Januari 2023 secara daring. Adapun Jadwal PMO nya :

PRE  TEST  KLIK DISINI (Wajib Di kerjakan sebagai Syarat Kelulusan) Hasil terbaik Screenshot Untuk daftar hadir

Luring 
Sabtu, 31 Desember 2022
Materi 1 Manajemen Kegiatan Oleh Ketua Wilayah Jawa Barat
Materi 2 Peraturan Tentang Guru Oleh Sekwil Jawa Barat

Daring
Senin, 2 Januari 2023
Materi 1 Wawasan Kebangsaan Oleh Dr. Jasmansyah, M.Pd
Materi 2 Manajemen Kepemimpinan Oleh Drs. H. Mulyadin Harahap, MM.
Materi 3 Administrasi Kesektariatan Oleh Hibatun Wafirah, M.Pd.

Daring
Senin, 3 Januari 2023
Materi 1 Kebijakan Pendidikan Oleh Kadisdikbud Kota Sukabumi
Materi 2 Administrasi Keuangan Oleh Bendahara IGI Provinsi Jawa Barat
Materi 3 AD dan ART IDI Oleh Kabid Organisasi PP IGI

POST  TEST      KLIK DISINI  (Wajib Di kerjakan sebagai Syarat Kelulusan) Hasil terbaik Screenshot Untuk daftar hadir

DAFTAR HADIR PMO   KLIK DISINI (Wajib Di kerjakan sebagai Syarat Kelulusan)

DOKUMENTASI KEGIATAN PMO TINGKAT DASAR IGI
 KOTA DAN KABUPATEN SUKABUMI

Manajemen Kegiatan Oleh Ketua Wilayah Jawa Barat


Peraturan Tentang Guru Oleh Sekwil Jawa Barat


Kebijakan Pendidikan Oleh Kadisdikbud Kota Sukabumi ( Drs. Hasan Asari, M.Pd,)


AD dan ART IDI Oleh Kabid Organisasi PP IGI


Dokumentasi Peserta PMO Tingkat Dasar :









Rekaman Zoom : 

Pertemuan Daring Hari Ke-2

            KLIK DISINI

Pertemuan Daring Hari Ke-3

           KLIK DISINI

Kegiatan PMO Tingkat Dasar yang dilaksanakan  diikuti oleh +43 peserta yang terdiri dari pengurus IGI Daerah Kabupaten Sukabumi dan Kota Sukabumi, Anggota IGI Kota dan Kabupaten Sukabumi yang di hadi juga Oleh Perwakilan Pengurus PP IGI dan Pengurus Wilayah IGI Provinsi Jawa Barat.

"Sharing and Growing Together"
Ikatan Guru Indonesia (IGI).






0 comments:

Posting Komentar